Koordinasi Penyusunan RAD-PG Kabupaten Blitar Article, Berita Foto, Penelitian, Rilis 20 October 2022, 11.47 Oleh: cfns 0 Pada tanggal 19 Oktober 2022 Tim Peneliti Pusat Studi Pangan dan Gizi UGM melakukan diskusi secara daring dalam rangka koordinasi penyusunan RAD-PG Kabupaten Blitar dengan Tim Bappeda Kabupaten Blitar dan SKPD terkait. Tags: Blitar pspg ugm RAD-PG stunting